Dingin malam menyapa
Menghembus lembut
Bagai membisik kata rindu
Mendayu penuh syahdu
Biarkan malam berlabuh
Lalu rindu menerjah
Malam kian kelam
Bila mendung bertamu
Pasrah pada fitrah
Berserah pada takdir
Menadah ke langit
Segalanya bagai tertulis
Alam semesta hak Allah
Ku ingin kenal PesuruhNya
Ku ingin sujud padaNya
Aku rindu...
No comments:
Post a Comment